Jumlah Calon Ketum PD tak Dibatasi
Senin, 11 Maret 2013 – 11:23 WIB

Jumlah Calon Ketum PD tak Dibatasi
JAKARTA - Ketua DPP Partai Demokrat Sutan Bhatoegana, menegaskan bahwa beberapa calon akan bertarung memerebutkan kursi Ketum PD sepeninggalan Anas Urbaningrum di Kongres Luar Biasa akhir Maret 2013 nanti. Menurutnya, dalam KLB ini nanti akan dibatasi. "Ya beda (dengan Kongres Bandung, 2010). Kami akan batasi biar tidak jor-joran seperti Kongres Bandung dulu," ungkap Sutan.
Sutan menyatakan, calon Ketum PD nanti jangan ada yang pakai "topeng". "Siapapun itu (calon ketum) harus apa adanya dan bukan yang ada apanya," kata Sutan saat berbincang-bincang dengan JPNN, Senin (11/3).
Baca Juga:
Salah satu pendiri partai berlambang bintang mercy itu menyatakan, pemilihan Ketum PD di KLB nanti beda dengan Kongres Bandung 2010 yang saat itu juga untuk memilih Demokrat 1.
Baca Juga:
JAKARTA - Ketua DPP Partai Demokrat Sutan Bhatoegana, menegaskan bahwa beberapa calon akan bertarung memerebutkan kursi Ketum PD sepeninggalan Anas
BERITA TERKAIT
- Fathi Nilai Kebijakan Ekonomi Trump Ancaman Serius, Pemerintah Perlu Strategi Baru
- Mutasi Letjen Kunto Bikin Heboh, Legislator Yakin TNI Independen
- Pengamat Sebut Rekayasa Penangkapan Cawabup Bengkulu Selatan Preseden Buruk Bagi Demokrasi
- Martin Manurung: Presiden dan DPR Sepemikiran Tuntaskan RUU PPRT
- Robert Kardinal Sebut Masyarakat Papua Kecewa dengan Pelaksanaan Pemekaran
- Kontroversi Mutasi Letjen Kunto, Pengamat Militer Bicara Matahari Kembar