Kakek Simin Tewas Disambar Kereta Api, Begini Kesaksian Petugas, Alamak!
Senin, 10 Januari 2022 – 20:51 WIB

Petugas saat mengevakuasi jenazah pedagang soto yang tewas tersambar kereta di perlintasan KA Tambak Mayor, Surabaya, Senin (10/1). Foto: Arry Saputra/JPNN.com
Setelah kejadian, petugas Linmas, PMI, dan Polsek Asemrowo datang ke lokasi melakukan evakuasi.
Jasad Simin sudah berada di kamar mayat RSU dr Soetomo untuk mendapatkan penanganan lebih lanjut.
H Simin merupakan pedagang soto di kawasan Tambak Mayor, Surabaya. (JPNN Jatim)
H Simin tewas mengenaskan setelah disambar kereta api jurusan Semarang-Surabaya di perlintasan KA Tambak Mayor. Begini kesaksian petugas
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Napi Lapas Selong Tewas di Sungai, Ada Luka Sayatan
- Astaga, Ini Motif Anak Bunuh Ibu Kandung di OKU Timur
- KAI Logistik Terus Memperluas Layanan Pengangkutan ke Berbagai Wilayah Strategis
- Kecelakaan Innova Hantam Pemotor yang Menyalip, 3 Orang Tewas
- Kereta Gantung Terjatuh di Italia Selatan, 4 Tewas
- Innalillahi, Santri Tenggelam di Bekas Galian Tanah Proyek Tol Ogan Ilir