Kapan Pandemi Selesai? Begini Target Satgas Covid-19

Kapan Pandemi Selesai? Begini Target Satgas Covid-19
Pengambilan sampel untuk tes Covid-19 dengan metode PCR. Foto: dokumen JPNN.com/Ricardo

Tugas utama mereka ikut menyosialisasikan protokol kesehatan, membantu pelacakan kontak erat, hingga membantu vaksinasi.

Beberapa kwartir aktif terlibat proses vaksinasi. Sementara di berbagai kwartir hingga tingkat kecamatan dan gugus depan, sosialisasi kebiasaan baru sudah semakin masif dilakukan.

Hal itu merupakan bagian dari inovasi Gerakan Pramuka di tengah pandemi.

“Pandemi bukan hambatan bagi Gerakan Pramuka. Justru ini kesempatan inovasi Gerakan Pramuka,” kata dia.(tan/jpnn)

Jangan Lewatkan Video Terbaru:

Pemerintah terus berupaya menyelesaikan status pandemi Covid-19 di Indonesia. Gerakan Pramuka pun didorong untuk terlibat.


Redaktur : Yessy
Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News