Kapolri Bentuk Direktorat PPA dan PPO, Positif Bagi Perempuan dan Anak
Rabu, 18 Desember 2024 – 19:08 WIB

Direktur Lemkapi Edi Hasibuan menilai langkah Kapolri membentuk Direktorat PPA dan PPO positif bagi perempuan dan anak. Foto: Supplied for JPNN.com
Mantan anggota Komisi Kepolisian Nasional (Kompolnas) ini lebih jauh mengatakan wanita Indonesia termasuk polwan, kini sangat maju dan punya intelektual yang tidak kalah dari lelaki.
Edi meyakini di tubuh polri ke depan bakal ada polwan yang menduduki jabatan strategis seperti kapolda.
"Kami mendukung Kapolri memajukan polwan," kata anggota Panitia Seleksi Nasional Kompolnas 2024 ini. (gir/jpnn)
Direktur Lemkapi Edi Hasibuan menilai langkah Kapolri membentuk Direktorat PPA dan PPO positif bagi perempuan dan anak.
Redaktur & Reporter : Kennorton Girsang
BERITA TERKAIT
- Dihadiri Menteri & Kapolri, Jambore Karhutla 2025 Resmi Dibuka
- Kapolri Jenderal Listyo Membuka Orientasi XII HIKMAHBUDHI, Candra Aditiya Nugraha: Ini Kegiatan Berskala Nasional
- Kompolnas Minta Kasus Pengawal Kapolri Pukul Wartawan Harus Diproses
- Ajudan Kapolri Tempeleng Jurnalis, Pengamat: Nilai Humanis Hanya Jargon
- Tindakan Ajudan Kapolri Dianggap Bentuk Pelecehan Terhadap Kebebasan Pers
- Polisi yang Tempeleng Pewarta Foto di Semarang Siap-siap Kena Sanksi Tegas