Kebakaran Gudang Spritus di Pekanbaru, Seorang Petugas Damkar Tewas
Senin, 21 November 2022 – 16:14 WIB

Tampak petugas pemadam kebakaran berupaya memadamkan api di gudang tiner di Pekanbaru. Foto: Dokumentasi Polsek Sukajadi.
“Korban meninggal dunia di rumah sakit. Sementara korban yang bernama Aek mengalami luka bakar,” jelasnya.
Daud menambahkan selain gudang tiner, satu unit mobil Nissan Grand Livina BM 1902 MX juga ikut terbakar. (mcr36/jpnn)
Kebakaran besar terjadi di gudang spritus-tiner di Jalan Lily, Kelurahan Kedung Sari, Kecamatan Sukajadi, Kota Pekanbaru. Ada korban jiwa
Redaktur : M. Rasyid Ridha
Reporter : Rizki Ganda Marito
BERITA TERKAIT
- Kebakaran di Pekanbaru Dapat Dikendalikan Berkat Respons Cepat Dirjen Bina Adwil
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Kawasan Hutan Lindung TNTN Terbakar, Diduga Akibat Pembukaan Lahan Ilegal
- Ayah & Anak Meninggal Akibat Kebakaran di Kedung Rukem Surabaya
- Korsleting Listrik di Toko Penjual Petasan Jadi Petaka
- Polisi Usut Penyebab Kebakaran Puluhan Kios di Sukahaji Bandung