Kejaksaan Minta KPK Pelajari Temuan Baru Kasus Century

Kejaksaan Minta KPK Pelajari Temuan Baru Kasus Century
Kejaksaan Minta KPK Pelajari Temuan Baru Kasus Century
Karenanya, rencananya pertemuan untuk membahas masalah Bailout Century itu akan digelar lagi di Kejaksaan Agung, pekan depan. "DPR barang kali akan menyampaikan bahan-bahan yang belum diketahui bersama. Artinya, menindaklanjuti (pertemuan di KPK)," ucapnya.

Wakil Ketua DPR RI, Priyo Budi Santoso, mengungkapkan, terdapat kemajuan dalam hal penanganan kasus dugaan korupsi pemberian dana bailout untuk Bank Century. Namun kemajuan itu tetap harus ditindaklanjuti dengan pertemuan lanjutan.

“Ada kemajuan-kemanjuan yang kami terima dalam rapat tadi, bahwa Timwas Century sepakat bersama pimpinan KPK, Kapolri, dan Jaksa Agung untuk bertemu lagi minggu depan untuk mengadakan cross check/cross examination atau cek silang dari beberapa temuan Pansus Century termasuk temuan KPK dan Polri,” ungkap Priyo usai memimpin Timwas Century DPR bertemu dengan KPK, Kapolri dan Jaksa Agung di gedung KPK, Rabu (6/7) sore.(gel/ara/jpnn)

JAKARTA - Kejaksaan Agung meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mempelajari lagi temuan-temuan baru terkait dugaan korupsi pada pemberian dana


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News