Keluar dari Gerindra, Nuruzzaman: Kiai Saya Dihina Fadli Zon
Rabu, 13 Juni 2018 – 09:09 WIB

Fadli Zon. Foto: Charlie L/Indopos/dok.JPNN.com
Sebagai santri, Nuruzzaman mengaku tidak bisa tinggal diam ketika kiainya dihina. Dia juga kesal karena Prabowo membiarkan saja perilaku tersebut.
"Bagi santri, penghinaan pada kiai adalah tentang harga diri dan marwah, sesuatu yang Pak Prabowo tidak pernah bisa paham karena Bapak lebih mementingkan hal politis saja," tegasnya. (dil/jpnn)
Kader Gerindra Mohammad Nuruzzaman memutuskan mundur dari parpol besutan Prabowo Subianto tersebut gara-gara cuitan Fadli Zon soal Yahya Cholil Staquf
Redaktur & Reporter : Adil
BERITA TERKAIT
- Fadli Zon Resmikan Nama Jalan Haji Usmar Ismail di Kawasan Jam Gadang
- Hasan Nasbi Mundur dari Kepala PCO, Dahnil Gerindra: Kami Menghormati
- Konon, Gerindra Sudah Ingatkan Ahmad Dhani Agar Bicara Hati-Hati Soal Isu Sensitif
- Fadli Zon Minta Bamus Betawi Rapatkan Barisan Kembangkan Budaya Jakarta
- Tuntut Keadilan, Ratusan Kader Gerindra Banggai Gelar Aksi di Polres
- Isu Matahari Kembar Diredakan Muzani, Bukan Dasco Apalagi Hasan Nasbi, Tumben