Keluarga Harapan Diprogram Kurangi Kemiskinan

Keluarga Harapan Diprogram Kurangi Kemiskinan
Keluarga Harapan Diprogram Kurangi Kemiskinan
"Menurut saya PT Pos Indonesia yang selama ini sebagai penyalur diganti saja dengan BRI yang jaringannya lebih luas. Banyak masyarakat mengeluh menerima dana PKH selalu terlambat," saran anggota Komisi VIII, Ohios Napoy.

Sedangkan Zulkarnain Jabar mendesak agar Kemensos harus mengeluarkan gebrakan baru agar PKH tidak diambil kementerian lain. "PKH harus jadi program andalan Kemensos. Karena itu harus ada terobosan baru dari pemerintah kalau PKH identik Kemensos. Jangan sampai PKH disabotase Kementerian Kesehatan," tandasnya.(esy/jpnn)


Berita Selanjutnya:
Bakar Keranda Picu Kericuhan

JAKARTA - Nasib Program Keluarga Harapan (PKH) yang menjadi salah satu andalan Kementerian Sosial tinggal tiga tahun lagi. Apakah akan terus dilanjutkan


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News