Kematian 4 Pemuda Ini Harus jadi Pelajaran Buat Semua Orang Tua

Sepeda motor Honda Beat BH 2961 MX oleng dan langsung masuk ke parit sedangkan sepeda motor Honda Beat BH 5415 IU menabrak tiang pembatas toko.
Kejadian tersebut ditangani oleh Unit Laka Lantas Polrestabes Jambi dan Dirlantas Polda Jambi.
Lokasi kejadian berjarak sekitar satu kilometer dari Mapolda Jambi.
Polisi masih melakukan penyelidikan terhadap kejadian itu, termasuk melakukan pendalaman penyelidikan termasuk kemungkinan adanya pengaruh alkohol dari pengemudi serta penumpang sepeda motor yang terlibat kecelakaan itu.
Kejadian kecelakaan lalu lintas itu merupakan kejadian laka lantas terburuk dalam kurun waktu tujuh bulan terakhir di Jambi, dengan korban meninggal terbanyak, yakni empat orang. (antara/jpnn)
Video Terpopuler Hari ini:
Waktu masih pagi buta. Empat orang pemuda ditemukan tewas di jalan raya. Mengerikan.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Anggota DPD RI Lia Istifhama: Penting Menganalisa Sikap Pemuda Terhadap Keberlangsungan Bangsa
- Saat Dialog Kebangsaan di Jatim, Senator Lia Istifhama Singgung Peran Orang Tua Sebagai Sahabat
- Kecelakaan Mobil Masuk Jurang di Pesibar, 3 Orang Meninggal Dunia
- 1.000 Hari Pertama Fase Penting Bagi Anak, Orang Tua Jangan Salah Langkah
- Aktivis KNPI Jakarta David Hamka Minta Gubernur Pramono Optimalkan Peran Pemuda Cegah Tawuran
- Kecelakaan Maut Hari Ini, Mahasiswi asal Siak Tewas, Mahasiswa Luka Berat