Kematian Made Yudana Dianggap Tak Wajar, Tinggalkan Pesan, Isinya Bikin Merinding

"Pak Mekel, tiyang (saya) minta maaf dengan kejadian ini. Tiyang tak akan diam yang bikin tiyang begini. Tolong anak tyang kasih pekerjaan," tulis Yudana dalam statusnya.
"Titip salam sama bapak bupati (Bupati Gianyar). Sudah banyak sekali membantu. Begitu juga DPR (Dewan Perwakilan Rakyat, red) ada yang terus gugul tyang (saya ganggu, red). Tyang nunas (Saya minta tolong). Suksema (Terima Kasih). DPR ajak kedua (dua Dewan, red) tyang titip anak tyang. Jangan sampai tidak kerja, tidak sekolah," tulisnya lagi.
Namun, status itu telah dihapus.
Setelah tulisan status tersebut, korban diduga mengakhiri hidup dengan gantung diri menggunakan seutas tali di area persawahan di kawasan Bukian, Payangan, Gianyar.
Atas kasus ini, Kapolsek Payangan AKP Made Tama saat dikonfirmasi menegaskan bahwa korban tewas murni akibat bunuh diri. (rb/dra/pra/JPR)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Sebelum ditemukan tewas, I Made Yudana sempat menuliskan sederet pesan di akun facebook (FB) miliknya.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
- Gerak Cepat, Telkomsel Pulihkan Layanan Jaringan Internet saat Listrik Mati di Bali
- Dokter Konsumen
- Swara Apurva, Indra Lesmana Terinspirasi Dewata Nawa Sanga
- 4 Remaja Jadi Begal Bawa Senjata Api di Kuta Bali
- Bukan Bunuh Diri, Bernard Rivaldo Tewas Dibunuh Gegara Utang Rp 100 Ribu
- Pembunuh di Karimun Menyerahkan Diri Setelah Dikunjungi Keluarga Korban saat Lebaran