Kemenhub Janji Sikat Petugas yang Lakukan Pungli
Sabtu, 13 Juli 2013 – 18:28 WIB

Kemenhub Janji Sikat Petugas yang Lakukan Pungli
Menggunakan mesin pendingin di beberapa titik antrian agar pengguna jasa tidak kepanasan serta menyiapkan tim kesehatan," tuturnya sembari
meminta keikhlasan para petugas untuk menyediakan takjil untuk berbuka puasa. "Jika dimungkinkan siapkan makanan saat sahur. Kalau tidak ada uangnya, lapor ke saya, nanti saya siapkan," ujar Suroyo.
Ditambahkannya, mengenai kemungkinan terjadinya antrian panjang pada kendaraan roda empat atau lebih di pelabuhan, ia berharap agar jadwal pelayaran harus dikelola secara profesional. "Jika pengelola pelabuhan bertindak sesuai dengan standar operasi yang berlaku, maka dipastikan antrian panjang tidak akan terjadi," ujarnya.
Ia juga menekankan, agar pera petugas pelabuhan jangan sampai melakukan pungli kepada kendaraan yang akan masuk ke kapal dengan iming-iming bisa masuk terlebih dahulu. "Untuk itu harus diatur dengan baik dan disiapkan lapangan penumpukan bilah pelabuhan penuh. Kendaraan diberikan nomor antri dengan pola first come first out," pungkas Suroyo. (ian/jpnn)
JAKARTA-- Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menegaskan tak akan segan menindak tegas para petugasnya yang melakukan pungutan liar (Pungli), terlebih
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Bea Cukai & Bareskrim Polri Gagalkan Peredaran Sabu-Sabu di Bireuen, 1 Orang Diamankan
- Begini Cara Oknum TNI AL Mendapat Uang Belasan Juta Modal Membunuh Juwita
- Dukung MUI Tolak Vasektomi Syarat Terima Bansos, HNW Minta Dedi Mulyadi Akhiri Kegaduhan
- 5 Berita Terpopuler: BKN Beri Info Skor CAT, yang Belum Punya Kartu Ujian PPPK Silakan Cetak
- Puas, Presiden Puji Kinerja Badan Gizi Nasional
- Oknum TNI AL Mengumbar Kata-kata Romantis, Juwita Menyandarkan Kepala di Bahunya