Kenali Aturan Perjalanan Internasional Saat Ini, Mana Saja Daerah Terlarang?

Namun, warga asing yang telah mengunjungi salah satu dari 159 negara dalam daftar larangan Jepang dalam 14 hari terakhir masih tidak diizinkan masuk.
Pengecualian diberlakukan bagi bagi mereka dengan kondisi darurat kesehatan atau mereka yang datang untuk menghadiri pemakaman saudara.
Warganegara Jepang yang baru pulang dari negara yang dilarang masih boleh masuk, namun harus melakukan tes COVID-19 setibanya di Jepang.
Mereka juga harus melakukan karantina 14 hari di lokasi yang telah ditentukan oleh petugas kesehatan dan menghindari transportasi umum.
Jepang baru-baru ini mengumumkan akan menerima kembali mahasiswa internasional di bulan Oktober, tapi belum ada rencana untuk menerima wisatawan dalam waktu dekat.
Singapura

Di Singapura, persetujuan bilateral dengan Malaysia telah mengizinkan warga kedua negara dengan surat imigrasi jangka panjang untuk keluar-masuk negara tersebut.
Selain itu, "jalur hijau timbal-balik" juga memungkinkan orang-orang dengan kepentingan bisnis untuk datang ke Singapura.
Untuk pertama kalinya warga Australia yang kembali dari luar negeri mungkin dapat menghindari kewajiban karantina di hotel
- Korea Selatan dan Australia Ramaikan Semarang Night Carnival 2025
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas