Kendaraan Niaga Dongkrak Penjualan Mitsubishi

Segmen low cost green car menjadi segmen dengan pertumbuhan tertinggi, yakni mencapai 46 persen.
Total penjualan LCGC pada Januari–Juli mencapai 20.173 unit karena terdongkrak Daihatsu Sigra dan Toyota Calya.
Sementara itu, segmen LMPV (low multi-purspose vehicle) hanya mampu tumbuh tiga persen dengan penjualan 22.796 unit.
Di sisi lain, segmen niaga harus merasakan penurunan sebelas persen.
Namun, penurunan tertinggi dialami segmen hatchback, yakni mencapai 20 persen.
Sales & Marketing Director PT UMC Fredy Teguh menuturkan, penurunan diharapkan dapat dikoreksi dengan masuknya sejumlah model baru.
”Konsumen memang semakin jeli memilih produk,” ucapnya.
Sama dengan Suzuki, Mitsubishi masih mengharapkan kenaikan penjualan dari produk mereka. Yakni, Mitsubishi Xpander.
Penjualan otomotif di Jawa Timur naik lima persen pada periode Januari–Juli 2017.
- Kunci Mitsubishi New Pajero Sport Pikat Kaum Hawa
- Paket Teknologi di Mitsubishi Xforce Bantu Meminimalisir Kesalahan Manusia
- Fasilitas Resmi Bodi & Cat Mitsubishi Hadir di Bekasi dan Bogor, Ada Promo Menarik
- Mitsubishi Delica Mini Edisi Khusus, Harganya Mulai Rp 200 Jutaan
- Memahami Sistem Kerja Fitur ACC di Mitsubishi Xforce Ultimate DS
- Nissan Leaf Generasi Baru Akan Menjelma jadi Crossover, Punya Jangkauan 598 Km