Keputusan Bahlil Dianggap Tepat Soal Penunjukan Ketua DPRD PBD
Senin, 09 Desember 2024 – 17:15 WIB

Wakil Ketua Umum Partai Golkar Adies Kadir. Foto: dok pribadi for JPNN.com
Adies berharap seluruh pengurus hingga simpatisan Golkar taat pada keputusan parpol berkelir kuning soal penunjukan Henry sebagai Ketua DPRD PBD.
"Selamat berkarya Pak Henry, terus bekerja untuk kejayaan Partai Golkar di Papua Barat Daya," katanya. (ast/jpnn)
Wakil Ketua Umum Golkar Adies Kadir menganggap penunjukan Henry Wairara sebagai Ketua DPRD PBD sudah sesuai kualifikasi.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Aristo Setiawan
BERITA TERKAIT
- Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Tinjau Operasional PHM, Dorong Produksi Energi Nasional
- KSAL Minta Tunggakan BBM TNI AL Rp 5,45 T ke Pertamina Diputihkan, Bahlil Berkata Begini
- Said Aldi Instruksikan Konsolidasi OKP Hingga ke Tingkat Bawah
- Yorrys Dukung Bahlil Menerapkan Pengelolaan Golkar Secara Modern
- Buka Pendidikan untuk Kader Muda Golkar, Bahlil Sebut Misbakhun Sosok Pemenang
- Bahlil Bakal Bahas Insentif Kendaraan Hidrogen, Gaikindo: Jangan Lompat Terlalu Jauh