Kesal Perceraiannya Disebut karena Orang Ketiga, Ruben Onsu Bilang Begini, Tegas!
Kamis, 03 Oktober 2024 – 18:36 WIB

Ruben Onsu (kanan) di Polres Metro Jakarta Selatan pada Senin (17/10). Foto: Firda Junita/JPNN.com
"Jangan menjadikan 'isu' sebagai kebenaran," tegas Ruben Onsu.
Baca Juga:
Sebagai seorang ayah, Ruben merasa perlu menyuarakan pendapatnya karena khawatir terhadap dampak yang akan ditanggung anaknya jika narasi tersebut terus berkembang di media sosial.
Dia berharap publik memahami perasaannya sebagai orang tua yang sedang melalui masa sulit ini, dan menekankan pentingnya menjaga privasi keluarga. (jlo/jpnn)
Ruben Onsu kesal lantaran perceraiannya dengan Sarwendah, disebut karena orang ketiga.
Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh
BERITA TERKAIT
- 3 Berita Artis Terheboh: Nikita Mirzani Belum Disidang, Ruben Onsu Bicara soal Mualaf
- Kepada Raja Dangdut, Ruben Onsu Ungkap Alasan Jadi Mualaf, Oh Ternyata
- Arya Saloka dan Putri Anne Diwajibkan Hadir di Sidang Perceraian
- Terungkap, Bentuk KDRT yang Dialami Paula Verhoeven
- Pengacara Bantah Soal Isu Orang Ketiga, Arya Saloka Bercerai Karena Ini
- Sebut Hubungan Arya Saloka & Putri Anne Baik, Kuasa Hukum: Tak Seperti yang Terlihat