Ketahui Penyebab Mata Anda Kedutan
Rabu, 20 Juni 2018 – 16:25 WIB

Ilustrai mata kedutan. Foto: prelo
5. Kekurangan nutrisi
Magnesium membantu mempertahankan fungsi tubuh seperti tekanan darah, reaksi enzim dan irama jantung.
Asupan mineral yang tidak memadai bisa menyebabkan gejala yang termasuk kejang otot mata. Beberapa ahli juga menyarankan myokymia mungkin merupakan tanda kekurangan vitamin B12.
Jika kedutan Anda disertai dengan keputihan, memengaruhi penglihatan Anda atau bertahan lebih dari seminggu, Anda mungkin perlu mengunjungi dokter mata sesegera mungkin.(fnyjpnn)
Otot yang berkontraksi sekilas-sekilas ini biasanya melibatkan kelopak mata bawah salah satu mata, tapi kelopak atas juga bisa berkedut.
Redaktur & Reporter : Fany
BERITA TERKAIT
- Calista Beatrice Ukir Prestasi di Ajang Dog Show Internasional 2025
- 3 Manfaat Daun Sirih, Bantu Obati Radang Prostat
- 3 Manfaat Lidah Buaya, Bantu Jaga Fungsi Hati
- 5 Bahaya Minum Teh Setiap Hari, Tidak Baik untuk Penderita Asam Lambung
- 3 Obat Penurun Kolesterol yang Perlu Anda Ketahui
- 5 Jenis Minyak Goreng Terbaik untuk Penderita Diabetes