Ketika Istri Dituduh Berselingkuh...
Minggu, 07 Mei 2017 – 15:44 WIB

Ilustrasi selingkuh. Foto: AFP
Maya juga mengaku beberapa kali dianiaya. Namun, dia hanya pasrah.
"Saya dituduh selingkuh oleh dia. Buktinya saja tidak ada," kata Maya.
Menurut Maya, rumah tangganya memang sering diterpa ujian,
Namun, Maya dan Rinaldi selalu bisa mengabaikan rumor tak sedap terkait keberadaan orang ketiga.
Sementara itu, Kanit Reskrim Polsekta Samarinda Ilir Ipda Purwanto menerangkan, jajarannya memang sudah menangkap pelaku.
"Dicabut atau tidak (laporan), itu kewenangan korban," sebut perwira berpangkat balok satu itu.
Pihaknya berencana mempertemukan keduanya untuk membicarakan kemungkinan berdamai.
Namun, jika tak bisa, perkara bakal tetap dilanjutkan ke meja hijau. (dra/ndy)
Rinaldi (34) tega menganiaya sang istri Maya Wati (30) hanya karena kabar burung.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Paula Verhoeven Buka Bukti yang Dibawa Baim Wong di Sidang Cerai
- Polisikan Lisa Mariana atas Tuduhan Perselingkuhan, Ridwan Kamil Pakai Pasal Ini
- Komisi Yudisial Bakal Proses Aduan Paula Verhoeven
- Begini Kronologi Hubungan Revelino dengan Lisa Mariana, Oh Ternyata
- Paula Verhoeven: Tidak Ada Perselingkuhan Selama Saya Menjalani Pernikahan
- Lisa Mariana: Satu Kali ke Palembang, Tiga Hari Saya Berhubungan