Ketua BAZNAS Dorong Optimalisasi Perolehan ZIS-DSKL di Kalsel

Ketua BAZNAS Dorong Optimalisasi Perolehan ZIS-DSKL di Kalsel
Ketua Baznas Prof. Dr. KH. Noor Achmad MA. Foto: Humas Baznas

"Semoga ini bisa menjadi manfaat untuk mengentaskan kemiskinan ekstrem di Indonesia," ucapnya.

Ketua BAZNAS Kalsel, H Irhamsyah Safari menjelaskan hingga Rabu (11/10), pihaknya telah menghimpun zakat Rp 24 miliar dari target Rp 26 miliar untuk 2023.

"Adapun Rakorda se-Kalsel ini akan membahas bagaimana target ke depan Rp 88 miliar untuk di-break down di masing-masing BAZNAS kabupaten dan kota di Kalsel. Sementara BAZNAS provinsi target penghimpunannya sebesar Rp 33,6 miliar," jelasnya.

BAZNAS Kalsel juga akan mengoptimalkan pengumpulan melalui Unit Pengumpul Zakat (UPZ), retail, dan digital dengan multi platform. (jlo/jpnn)

Ketua Baznas mendorong optimalisasi perolehan ZIS-DSKL di Kalsel. Simak penjelasannya


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News