Khusus Wanita, Ini 4 Bahaya Bermain Cinta di Dalam Air

jpnn.com, JAKARTA - ADA berbagai kegiatan yang bisa membuat hubungan pasangan suami istri makin erat.
Mulai dari bermain cinta, kejutan yang tidak terduga, liburan bersama, memasak bersama, dan lainnya.
Bermain cinta merupakan kegiatan ranjang yang bisa membuat ikatan emosional pasangan makin erat.
Bermain cinta sedikit berbeda dari sekadar berbaring di tempat tidur, dan perlu beberapa manuver untuk membuatnya makin menyenangkan.
Meskipun gagasan ini mungkin tampak menyenangkan dan menggairahkan, pikirkan kesehatan Anda sebelum begituan di dalam air.
Berikut hal-hal yang bisa terjadi jika Anda bermain cinta di dalam air, seperti dikutip laman Pulse.com.gh.
1. Begituan yang menyakitkan
Pelumas daerah kewanitaan penting jika ingin menikmati bermain cinta.
Namun, jika seorang wanita berada di bawah air saat begituan, dari aksi penetrasi, air akan masuk ke daerah kewanitaan dan menghilangkan lubrikasi alaminya.
Ada beberapa efek samping bagi wanita jika nekat bermain cinta di dalam air dengan pasangannya dan salah satunya bisa terserang infeksi.
- Seorang Wanita Diamankan Bareng 4 Pria, Lihat Tuh
- Rebecca Klopper Kembali Tersandung Kasus Video Syur, Faisal Beri Respons Mengejutkan
- 5 Posisi Bermain Cinta yang Aman untuk Ibu Hamil, Silakan Dicoba
- Khusus Pria, Ini 5 Trik Agar Anda Bisa Tahan Lama Bermain Cinta
- Anggota DPRD dan Wanita Berada di Kamar Apartemen, Terjadilah
- Wanita DPO Kasus Begal di Lampung Ini Sudah Ditangkap Polisi