Kisah Warga Aborijin Penyandang Disabilitas Ditampilkan dalam Pameran Hologram
Selasa, 09 Juni 2015 – 17:28 WIB

Kisah Warga Aborijin Penyandang Disabilitas Ditampilkan dalam Pameran Hologram
Steve mengatakan, keluarganya membantunya menemukan layanan disabilitas yang menolongnya, sehingga ia mampu tetap bekerja.
Namun ia mengemukakan, tak semua warga Aborijin beruntung.
"Saya beruntung bahwa saya berasal dari sebuah kota regional yang memiliki layanan ini di sekitar saya. Cerita saya ini dialami banyak orang. warga Aborijin mengalami kebutaan di usia pertengahan kehidupannya. Tapi mereka tak tahu harus ke mana," terang Steve.
Ia berharapm pameran ini akan mendorong warga di tengah masyarakat terpencil untuk merawat diri mereka sendiri dengan lebih baik.
"Jika saya melakukan pemeriksaan teratur mungkin saya bisa menghindari apa yang terjadi sekarang," ujarnya.
Sebuah pameran hologram, yang berlangsung di tengah konvensi hak asasi manusia, di Jenewa dan New York memberi pengetahuan akan tantangan yang dihadapi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Mungkinkah Paus Baru Datang dari Negara Non-Katolik?
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS