Kondisi Terus Memburuk, Paus Fransiskus Siapkan Surat Pengunduran Diri
Senin, 19 Desember 2022 – 23:53 WIB

Paus Fransiskus. Foto: Reuters
“Saya sering melihatnya. Dia hidup dalam perenungan… dia ceria, cerah, sangat hidup. Dia berbicara dengan sangat lembut tetapi masih bisa mengikuti percakapan,” kata Fransiskus.
Fransiskus menjalani operasi usus besar tahun lalu dan telah menggunakan kursi roda dan kruk karena sakit lutut.
Namun, pemimpin tertinggi Gereja Katolik itu tetap menjalani jadwal kepausan yang sibuk, yang mencakup perjalanan keliling dunia.
Pada awal Februari, Fransiskus berencana melakukan perjalanan keliling Republik Demokratik Kongo dan Sudan Selatan selama kurang dari seminggu.
Dia awalnya dijadwalkan untuk pergi pada Juli tetapi menunda perjalanan karena masalah lututnya. (ant/dil/jpnn)
Paus yang baru berulang tahun ke-86 pada Sabtu (17/12) lalu, menjelaskan bahwa dia memberikan surat pengunduran dirinya kepada Tarcisio Bertone
Redaktur & Reporter : M. Adil Syarif
BERITA TERKAIT
- Berulah di Medsos, Donald Trump Pamer Fotonya Berpose ala Paus Vatikan
- Prabowo Belum Mencari Pengganti Hasan Nasbi untuk Jabat Kepala PCO
- Jonan Vatikan
- Gerindra Ungkap Alasan Prabowo Utus Jokowi ke Pemakaman Paus Fransiskus, Ternyata...
- Utus Jokowi ke Pemakaman Paus, Prabowo Titipkan Pesan Khusus
- Berbelasungkawa Meninggalnya Paus Fransiskus, Hasto: Beliau Tokoh Perdamaian Dunia