Kualifikasi PON 2024: Skuad Mentereng, Jawa Barat Masih Labil

Kualifikasi PON 2024: Skuad Mentereng, Jawa Barat Masih Labil
Selebrasi pevoli putri Jawa Barat, Azzahra 'Gendi' Febyane saat berlaga melawan Jawa Timur pada Kualifikasi PON XXI/2024 di GOR Bulungan, Jakarta Selatan. Foto: Dokumentasi PBVSI

“Saya akan melakukan evaluasi secara menyeluruh untuk menghadapi pertandingan semifinal,” tambah Risco.

Sejauh ini, Jawa Barat masih menjadi tim yang menakutkan di Kualifikasi PON XXI/2024.

Sebelum mengalahkan Jawa Timur, Zahwa Aliah Jasmien cum suis menghajar Jawa Tengah dengan skor 3-0 (25-16, 25-14, 25-14).

Jawa Barat yang berstatus juara Pool Y akan menghadapi Daerah Istimewa Yogyakarta di semifinal Kualifikasi PON XXI/2024.

Menarik ditunggu kiprah Jawa Barat mengingat punya materi pemain sangat mentereng.

Rencananya, laga semifinal Kualifikasi PON XXI/2024 antara Jawa Barat melawan DIY akan digelar Jumat (27/10/2023) di GOR Bulungan, Jakarta Selatan mendatang.(pbvsi/mcr16/jpnn)

Tim voli putri Jawa Barat masih punya kekurangan untuk menghadapi semifinal Kualifikasi PON XXI/2024


Redaktur : Dhiya Muhammad El-Labib
Reporter : Muhammad Naufal

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News