Laga Pramusim LPI Tak Sesuai Rencana
Senin, 29 November 2010 – 13:32 WIB

Laga Pramusim LPI Tak Sesuai Rencana
JAKARTA - Pra Musim Liga Primer Indonesia (LPI) dipastikan dihelat mulai hari ini (29/11) hingga 8 Desember mendatang. Namun, pra musim tersebut tidak sesuai yang direncanakan. Hal itu disanggah salah seorang penggagas LPI yang kini menjabat CEO Batavia FC Yon Moeis. Menurutnya, diciutkanya laga pra musim hanya di tiga kota itu hanya salah satu strategi dari LPI. "Kami ingin menurunkan suhu dulu agar tidak terlaku memanas. Tapi kalau waktunya sudah tiba, semua bisa mengetahuinya," kata Yon Moeis.
Awalnya, even itu bakal dihelat di lima kota. Yaitu Medan, Jakarta, Semarang, Surabaya, dan Makassar. Tapi akhirnya laga pra musim hanya digelar di tiga kota, yaitu di Bogor, Semarang, dan Solo. Pesertanya pun hanya 13 tim.
Baca Juga:
Tidak ada penjelasan pasti dari LPI kenapa pertandingan akhirnya hanya digelar di tiga kota. Tapi kabarnya, batalnya pagelaran di dua kota lainnya termasuk Surabaya adalah karena tidak adanya perijinan dari pihak keamanan.
Baca Juga:
JAKARTA - Pra Musim Liga Primer Indonesia (LPI) dipastikan dihelat mulai hari ini (29/11) hingga 8 Desember mendatang. Namun, pra musim tersebut
BERITA TERKAIT
- 2 Kehilangan Persebaya Surabaya saat Imbang Kontra Persik Kediri
- Semifinal Liga Champions Inter vs Barcelona: Flick Tuntut Pemainnya Kurangi Kesalahan
- Bupati Sumedang Open 2025 untuk Regenerasi Atlet Berprestasi
- 2 Drifter GT Radial Bersinar di Indonesia Drift Series 2025
- Dramatis! 3 Unggulan Keok di Gim 1 Semifinal Wilayah NBA Playoffs
- Ada Hadiah dari Bojan Hodak Seusai Persib Menjadi Juara Liga 1