Langsung Terpana di Pembukaan Festival Lipuku Tojo Una Una

Langsung Terpana di Pembukaan Festival Lipuku Tojo Una Una
Festival Lipuku. Foto: istimewa

“Togean itu miniaturnya Raja Ampat. Dari atas sampai bawah laut semuanya indah. Yang datang ke Festival Lipuku Tojo Una Una Togean 2017 nggak akan rugi," ucapnya.

Karena punya alam yang sangat indah, traveller disarankan agar memposting seluruh aktivitas di Una-Una, Togean. “Mumpung dunia dalam genggaman, jangan lupa unggah keseruan acara dan keindahan alam di Una-Una, Togean, ke media sosial masing-masing,” ucap Esthy.

Menpar Arief Yahya juga seirama dengan bawahannya. Baginya, gaya digital itu sudah harus mulai diterapkan di pariwisata. Tujuannya tentu bukan buat “gaya-gayaan.” Goal utamanya, harus mengarah ke viral destinasi hingga ujung dunia.

“Selalu ada yang heboh, selalu ada yang bisa di-share untuk kemajuan bersama, terutama soal posting potensi wisata di Una-Una, Togean.

“Jadi tunggu apalagi, Ayo ke Una-Una di Togean, nikmati wisatanya, rasakan kulinernya. Anda pasti ingin kembali. Jangan lupa foto-foto lalu posting di akun medsos masing-masing,” ujar Arief Yahya, Menteri Pariwisata RI. (jpnn)


Festival Lipuku Tojo Una Una Togean 2017 berlangsung spektakuler.


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News