Lawan Sang Superior
Selasa, 18 September 2012 – 06:43 WIB

Aremania. Foto: Hendra Eka/Jawa Pos
Meski dari sisi apapun nampaknya sulit untuk mengimbangi Al Ettifaq, tapi tetap ada peluang bagi Arema IPL. Apalagi, Al Ettifaq tidak dalam performa terbaiknya, terutama di pentas domestik, Saudi Professional League (SPL). Dari enam laga SPL musim 2012/2013, Al Ettifaq menang sekali, seri tiga kali, dan kalah dua kali. Saat ini, tim berjuluk Prajurit Ad-Dahna itu bertengger di peringkat sebelas dari 14 kontestan SPL.
Sementara itu, pelatih Al Ettifaq, Alain Geiger mengatakan bahwa sekalipun timnya diunggulkan, tidak lantas mereka bakal mudah melewati Arema IPL. "Kami tidak mau meremehkan," ujar dia.
Mereka pun optimistis bisa mengalahkan Roman Chmelo dkk pada pertemuan pertama. Selain menang, pelatih berkebangsaan Swiss ini juga punya target lain pada pertandingan sore ini.
"Kami akan menjaga gawang kami supaya tidak kebobolan," ujar dia. Itu penting untuk menjaga kans mereka lolos. Apalagi, dengan sistem gugur, ada kemungkinan tim lolos karena aturan gol away. (muf/abm/ko)
MALANG - Arema IPL punya peluang besar untuk mencetak sejarah di ajang antarklub Asia. Jika mampu melewati babak perempat final, Arema IPL akan menjadi
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gelar Dua Kejurnas Karate, Lemkari Bertekad Cetak Karateka Berkarakter dan Berprestasi
- Kapten Persib Punya Cerita Menarik Sesaat Tim Mengunci Gelar Juara Liga 1
- PBSI Masih Menunggu Hasil MRI Cedera Daniel Marthin
- Tim Beregu Campuran Indonesia di Sudirman Cup 2025 Tak Dalam Komposisi Lengkap Tiba di Jakarta
- Achmad Jufriyanto Ungkap Kunci Persib Bandung Raih Back to Back Juara Liga 1
- Persib Juara, Bobotoh Berpesta di Graha Sulanjana Bersama Pemain