Lebih Megah Dari SEA Games
Kamis, 30 Agustus 2012 – 08:42 WIB

Lebih Megah Dari SEA Games
JAKARTA- Tersendat-sendatnya dana dari Pemerintah rupanya tak mengurangi semangat PB PON untuk menggelar multieven olahraga empat tahunan tersebut. Meski dana sebesar Rp 100 miliar baru turun Senin (27/8) kemarin, PB PON tetap mempersiapkan semua rencana semaksimal mungkin. Salah satunya ialah mempersiapkan upacara pembukaan nan megah. Optimisme PB PON bahwa opening ceremony bakal berlangsung heboh tak lepas partisipasi Emporium Konvensi Indonesia selaku event organizer (EO). Helmy Yahya sebagai bos EO tersebut memang sudah membuktikan diri mampu membuat pembukaan nan elegan di SEA Games 2011 lalu.
Ketua Harian PB PON Syamsurizal mengatakan, pihaknya sudah mempersiapkan kejutan untuk masyarakat Riau selaku tuan rumah PON 2012. Meski masih merahasiakan detail acara, Syamsurizal menjamin jika opening ceremony bakal berlangsung wah.
Baca Juga:
"Gubernur menginstruksikan jangan sampai sama dengan opening yang pernah ada di Indonesia. Jangankan di bawah, kualitasnya sama dengan even-even sebelumnya pun tidak boleh," tegas Syamsurizal.
Baca Juga:
JAKARTA- Tersendat-sendatnya dana dari Pemerintah rupanya tak mengurangi semangat PB PON untuk menggelar multieven olahraga empat tahunan tersebut.
BERITA TERKAIT
- Nasib Persib Ditentukan Laga Persik vs Persebaya, Nick Kuipers Berharap pada Sang Mantan
- Dramatis! Golden State Warriors Jadi Tim Terakhir Masuk Semifinal NBA Playoffs
- Bayern Juara Bundesliga, Harry Kane Akhirnya Meraih Trofi Pertama
- Hari Ini Persib Bisa Menjadi Juara Liga 1 Tanpa Bertanding, tetapi Ada Syaratnya
- Rekor Mengerikan Seusai China Naik Podium Pertama Sudirman Cup 2025
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo