Live Streaming Persebaya Vs Persija: Jakmania Jangan Masuk GBT, Ada Suratnya
Sabtu, 09 Desember 2023 – 14:29 WIB

LED Perimeter Board bakal melengkapi laga Persebaya vs Persija di Stadion GBT. Foto: persebaya
jpnn.com - SURABAYA - Duel klasik sarat gengsi Persebaya Surabaya vs Persija Jakarta bakal hadir sesaat lagi.
Kick off mulai pukul 15.00 WIB, Anda bisa menyaksikannya secara live streaming di Vidio https://www.vidio.com/live/13558-bri-liga-1?schedule_id=3124350.
Persebaya saat ini berada di peringkat ke-14.
Sementara itu, Persija nangkring di urutan ke-9.
Klasemenflashscore
Namun, peringkat bukan urusan saat dua tim besar ini bertarung.
Persebaya vs Persija sore ini merupakan lanjutan pekan ke-22 BRI Liga 1.
Di putaran pertama, tepatnya di pekan ke-5, Persija yang menjadi tuan rumah mengalahkan Persebaya 1-0.
Pertarungan klasik Persebaya Vs Persija di Stadion GBT sesaat lagi dimulai. Cek di sini link live streaming-nya.
BERITA TERKAIT
- Liga1: Pelatih Persib Bojan Hodak Ungkap 2 Kelebihan Malut United
- Malut United vs Persib: Marc Klok Bicara Peluang Juara di Ternate
- Persija Pecat Carlos Pena, Tunjuk Ricky Nelson Jadi Caretaker
- Di Ambang Juara Liga 1, Persib Dapat Kabar Baik Bertubi-tubi
- PSM Gugur di Semifinal ACC, Liga 1 tak Punya Taring di ASEAN
- Teco Ungkap Alasan Mundur dari Kursi Pelatih Bali United