Lokasi Demo 2 Desember Diubah, nih Penjelasan Habib Rizieq
Senin, 28 November 2016 – 14:41 WIB

Habib Rizieq. Foto: dok.JPNN.com
"Polisi menawarkan lapangan Monas. Mampu menampung jutaan umat, pintu-pintu semua dibuka. Kalau di Monas ada syarat-syarat teknis, semua pintu di monas harus di buka, posko-posko logistik, toilet, dan dibuat pintu evakuasi. Ini solusi," jelas dia.
Atas alasan tersebut, lanjut dia, GNPF MUI sepakat dan akan menggelar sajadah di Monas.
Kendati begitu, nantinya sejumlah pimpinan GNPF-MUI akan menggelar konvoi selepas demo. "Kami akan menyapa masyarakat," imbuh dia. (Mg4/jpnn)
JAKARTA - Gerakan Nasional Pengawal Fatwa Majelis Ulama Indonesia (GNPF-MUI), Polri, dan MUI menggelar rapat koordinasi di Kantor MUI, Cikini, Jakarta
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- RUU Polri Dinilai Membuat Polisi Superbody
- Pertamina Rayakan Puncak Hari Buruh Internasional 2025, Menaker Yassierli Beri Apresiasi
- Bupati Sumedang Berharap Buruh Sejahtera dan Turut Menggerakkan Ekonomi di Indonesia
- Tampilan Kartu Ujian PPPK Tahap 2 Terbaru, Yang Belum Silakan Cetak Lagi
- Sidang Gugatan Pedagang Ayam vs BRI Ditunda Lagi, Haris Azhar Kritik Ketidaksiapan Bank
- MAKI Dorong KPK Usut Dugaan Korupsi Kredit Macet di BPD Kaltim-Kaltara