Lukman Ditemukan Tewas Telungkup di Kebun Sawit, Kondisi Mengenaskan

Selanjutnya warga menghubungi Bhabinkamtibmas Kelurahan Pasir Sialang AiptuAlinur.
Petugas polisi langsung menuju lokasi bersama Piket Polsek Bangkinang Kota dan Piket Polres Kampar yang di Pimpin oleh KBO Sat Lantas Polres Kampar Iptu Khamri Gufron.
Pada pukul 13.00 WIB mayat dievakuasi oleh Tim Identifikasi Polres Kampar dipimpin oleh Kaur Identifikasi Polres Kampar Iptu Samsunar Ependi dan selanjutnya dibawa ke RSUD Bangkinang untuk dilakukan visum.
Kapolsek Bangkinang Kota Iptu Khairil membenarkan informasi penemuan mayat tersebut.
Dia menjelaskan bahwa berdasarkan keterangan warga, bahwa korban memiliki riwayat penyakit gula yang sudah akut.
Diperkirakan penyakit tersebut menyebabkan korban hilang kesadaran dan terjatuh ke dalam parit lalu meninggal dunia.
Baca Juga: Gerombolan Bermotor Mengamuk, Pagar Masjid di Surabaya Didobrak Sambil Teriak-Teriak
Kendati demikian, petugas masih melakukan lebih lanjut.(antara/jpnn)
Penemuan mayat pria dalam parit di Dusun Domo, Kelurahan Pasir Sialang, Kecamatan Bangkinang, Riau, mendadak membuat geger warga setempat, Minggu (21/2).
Redaktur & Reporter : Budi
- Kawasan Suaka Margasatwa Rimbang Baling Dibakar, Pelaku Langsung Ditangkap
- Sindikat Pemalsuan KTP Terungkap, Orang Dalam Disdukcapil Terlibat
- Ultimatum Menko Polkam: Jangan Sampai Karhutla Terjadi di Riau
- Identitas Kerangka Manusia di Belakang Kantor DPRD Kota Solok Terungkap
- Pria Terjatuh Dari Flyover SKA Pekanbaru, Begini Kronologinya
- Menhut Tinjau Satwa di PPS Riau Kerja Sama Yayasan Arsari Djojohadikusumo