Madura United Vs Bali United 1-2, Laskar Sapeh Kerrab Terpuruk
Kamis, 23 November 2023 – 17:17 WIB

BRI Liga 1. Foto ilustrasi: Liga Indonesia Baru
Kekalahan kandang ini merupakan yang ke-4 beruntun dialami Madura United, setelah sebelumnya keok saat menjamu Persib, Dewa United, dan Borneo FC.
Di klasemen sementara, Laskar Sapeh Kerrab -julukan Madura United, yang sempat nangkring di puncak, kini mulai tertinggal dari Top 4.
Madura United berada di peringkat ke-6 dengan 31 poin.
Sementara itu, Bali United sementara berada di posisi kedua klasemen dengan 36 poin dari 20 pertandingan. (lib/jpnn)
Tiga gol tercipta pada pertandingan Madura United vs Bali United di pekan ke-20 BRI Liga 1.
Redaktur & Reporter : Mufthia Ridwan
BERITA TERKAIT
- Nasib Persib Ditentukan Laga Persik vs Persebaya, Nick Kuipers Berharap pada Sang Mantan
- Hari Ini Persib Bisa Menjadi Juara Liga 1 Tanpa Bertanding, tetapi Ada Syaratnya
- Persik Vs Persebaya: Paul Munster Bongkar Masalah Bajol Ijo
- Pukul Madura United, Semen Padang Keluar dari Zona Degradasi
- Live Streaming Semen Padang Vs Madura United: Ada Bonus Rp 350 Juta
- Persib Gagal Juara di Ternate, Bojan Hodak Ingin Berpesta di Bandung Sambil 'Ngafe'