Malas Berkantor, Ruang Pimpinan Dewan Disegel
Selasa, 07 Februari 2012 – 01:28 WIB

Malas Berkantor, Ruang Pimpinan Dewan Disegel
Aris Marwan Saputra yang juga Wakil Ketua DPRD mengatakan, apa yang dilakukan Ishak Zuhur hanyalah miss komunikasi. "Peristiwa penyegelan ini mungkin menjadi teguran bagi kami sebagai unsur pimpinan di DPRD untuk bekerja lebih baik lagi," tukasnya.
Terkait kehadiran, Yasin Mazadu dan Aris Marwan Saputra mengaku memang pada hari terjadinya penyegelan tersebut keduanya tidak berada dikantor dengan alasan kesehatan terganggu. Akan tetapi, ketidakhadiran mereka berdua telah diberitahukan kepada pimpinan DPRD serta pimpinan Fraksi. "Saat kejadian itu kami ada gangguan kesehatan dan itu telah dilaporkan kepada pimpinan," tutur Aris Marwan yang diiyakan oleh Yasin Mazadu.(p2/awa/jpnn)
BAUBAU - Aksi segel ruang ketua dan wakil ketua DPRD Kota Baubau yang dilakukan salah seorang anggota, Ishak Zuhur langsung direspon. Tiga pimpinan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Kapal Feri Tenggelam di Peraian Penajam, BPBD Bergerak Mengevakuasi Penumpang
- Baliho di Jalan Protokol Pekanbaru Ditertibkan, Menteri Kehutanan Apresiasi Ketegasan Wali Kota
- Sempat Dikira Bangkai Hewan, Mayat Pria di Kampar Bikin Gempar
- Sachrudin Lantik 3.419 PPPK Kota Tangerang, Ini Pesannya
- Beraksi Belasan Kali, Pelaku Pemalakan di Minimarket Palembang Ditangkap
- Ponpes Mambaul Maarif Buka Beasiswa Santri dan Mahasantri