Manajer BUMN Diduga Lecehkan Mahasiswi Magang di Semarang
Kamis, 21 November 2024 – 15:18 WIB

Ilustrasi pelecehan seksual. Foto: Dokumen JPNN.com
"Saya masih takut, saya trauma. Saya minta pelaku dihukum seberat-beratnya," kata korban tak kuasa menahan air matanya.
Dihubungi terpisah, Kanit PPA Satreskrim Polrestabes Semarang AKP Agus Tri menegaskan akan menindaklanjuti aduan tersebut.
"Masih menunggu pengaduan masuk termasuk disposisi ke saya baru saya tindak. Pasti akan dilakukan pemanggilan untuk menindak," kata Agus.(mcr5/jpnn)
Seorang mahasiswi magang di Semarang diduga menjadi korban pelecehan manajer BUMN.
Redaktur : Elfany Kurniawan
Reporter : Wisnu Indra Kusuma
BERITA TERKAIT
- Mayday 2025: Ribuan Polisi Tanpa Senjata Mengawal Aksi Buruh di Semarang
- Nasib Korban Pencabulan oleh Oknum Dokter Kandungan di Garut, Menyedihkan!
- 13 Santriwati Jadi Korban Syahwat Ustadz AF
- Cabuli Murid, Pelatih Karate Terancam Denda 900 Gram Emas
- RS Persada Angkat Bicara soal Kasus Dokter AYP Melecehkan Pasien, Dukung Proses Hukum
- Usut Dugaan Pelecehan Oknum Dokter di Malang, Polisi Kumpulkan Alat Bukti