Mantan Pilar Maung Didekati Sriwijaya FC
Rabu, 05 September 2012 – 03:24 WIB

Zulkifli Syukur. Foto: Getty Images
Dikatakannya, jika hal itu masih sebatas pembicaraan dan belum sampai membicarakan nilai kontrak. "Waktu dihubungi, masih berupa penawaran saja. Masih sebatas nego. Belum ada kesepakatan. Karena waktu itu, saya masih memprioritaskan Persib dulu," jelasnya
Baca Juga:
Ketika dikonfirmasi langsung kepada pihak manajer tim Sriwijaya FC tersebut, yakni Hendry Zaenudin jika hal itu memang tengah dilakukannya.
Diketahui, Hendry pun dikabarkan bukan hanya melirik Zul saja melainkan ketiga pemain inti Persib Bandung yang didepak lainnya seperti Muhammad Nasuha, Muhamad Ilham dan Aliyuddin.
"Iya, saat ini kami sedang mendekati mereka. Kami juga sudah menghubungi mereka," ungkap Hendry saat dihubungi melalui telepon selularnya.
SALAH satu pemain inti tim Persib Bandung, Zulkifli Syukur yang tengah didepak oleh tim Persib Bandung baru-baru ini dikabarkan tengah dilirik
BERITA TERKAIT
- PSG vs Arsenal: The Gunners Rusak Momen Ultah Luis Enrque?
- NBA Playoffs: Tembakan 3 Poin di Sisa Waktu 1,1 Detik Bawa Pacers Memukul Cavaliers
- Inter Milan ke Final Liga Champions, Kisah 15 Tahun Silam Kembali Ditulis?
- Komentar Hansi Flick Setelah Barcelona Ditumbangkan Inter di Semifinal Liga Champions
- Inter Milan vs Barcelona: Si Ular Kembali Hadirkan Trauma
- PSSI Akan Ikut Bidding Jadi Tuan Rumah Putaran Keempat Piala Dunia 2026