Mantan PM Sudan Sadiq Al-Mahdi Meninggal Dunia Usai Terpapar Covid-19
Kamis, 26 November 2020 – 11:24 WIB

Sadiq al-Mahdi. Foto: Reuters
Setelah militer memaksa Bashir turun dari kekuasaan, Mahdi mendorong perubahan ke pemerintahan sipil.
Dalam wawancara dengan Reuters, ia memperingatkan tentang risiko kudeta balasan dan menyerukan Pasukan Dukungan Cepat (RSF) paramiliter yang kuat untuk diintegrasikan.
Pemerintah Sudan menangkap Mahdi pada 2014 dan menuduhnya bersekongkol dengan pemberontak bersenjata, tuduhan yang dapat diganjar dengan hukuman mati, membuatnya mencari perlindungan di Kairo. (Reuters/ant/jpnn)
Mantan Perdana Menteri Sudan Sadiq al-Mahdi meninggal dunia di usia 84 tahun karena terinfeksi Covid-19.
Redaktur & Reporter : Rasyid Ridha
BERITA TERKAIT
- Sebelum Meninggal Dunia, Ayah Mona Ratuliu Sempat Wudu Ingin Salat Malam
- Seorang Pendaki Ditemukan Meninggal di Gunung Merbabu, Menhut: Utamakan Keselamatan
- Orang Tertua di Jepang Meninggal Dunia, Sebegini Usianya
- Anak Tembak Ibu Kandung Pakai Senpi Milik Ayahnya
- Anggota DPRD DKI Brando Susanto Meninggal Dunia di Atas Panggung saat Sambutan
- Ungkap Permintaan Terakhir Ricky Siahaan Sebelum Meninggal, Edy Khemod Persilakan Peziarah Piknik