Mark dan Rimar Bertarung di Grand Final Indonesian Idol, Siapa Jadi Juara?
Senin, 19 April 2021 – 06:16 WIB

Mark dan Rimar bakal bertarung dalam babak grand final Indonesian Idol. Foto: Dok. RCTI
Selain Mark dan Rimar, grand final Indonesian Idol juga akan dimeriahkan oleh bintang tamu yakni Slank, Afgan, dan Marion Jola.
Indonesian Idol Special Season tayang pada Senin, 19 April 2021 pukul 21.00 WIB di RCTI dan aplikasi RCTI+. (ded/jpnn)
Selain Mark dan Rimar, grand final Indonesian Idol juga akan dimeriahkan oleh bintang tamu yakni Slank, Afgan, dan Marion Jola.
Redaktur & Reporter : Dedi Yondra
BERITA TERKAIT
- Kesedihan Anang Hermansyah, Belum Sempat Balas Kebaikan Bunda Iffet
- Sebelum Meninggal Dunia, Bunda Iffet Ternyata Sudah Menyiapkan Ini
- Bimbim Slank Ceritakan Kronologis Kepergian Bunda Iffet
- Jenazah Bunda Iffet Dimakamkan, Bimbim Slank Tampak Tabah
- Ini Jadwal dan Lokasi Pemakaman Bunda Iffet Slank
- Kenang Bunda Iffet, Armand Maulana: Orang Terbaik yang Saya Pernah Kenal