Max Malah Ucapkan Terima Kasih ke ICW
Sabtu, 29 Juni 2013 – 16:27 WIB

Max Malah Ucapkan Terima Kasih ke ICW
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat, Max Sopacua masuk dalam daftar 36 nama calon anggota legislatif (caleg) untuk DPR RI yang diragukan komitmen pemberantasan korupsinya, yang dirilis oleh Indonesian Corruption Watch (ICW). "Apa yang dirilis ICW merupakan suatu kajian ilmiah. Saya kira yang disebut kajian ilmiah itu dibaca. Tidak perlu diprotes," ucap Max.
Menurut Max, data itu tidak terlalu berpengaruh baginya. "Kami tidak akan terkontaminasi dengan itu dengan apa yang disampaikan ICW menyebarkan 36 anggota DPR yang tidak mendukung pemberantasan korupsi," kata Max di sela-sela Rakornas Partai Demokrat di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta, Sabtu (29/6).
Baca Juga:
Anggota Komisi I DPR itu mengaku menyerahkan kepada masyarakat untuk memberian penilaian terkait data itu. Ia menambahkan data itu tidak perlu diprotes karena itu adalah suatu kajian ilmiah
Baca Juga:
JAKARTA - Wakil Ketua Umum Partai Demokrat, Max Sopacua masuk dalam daftar 36 nama calon anggota legislatif (caleg) untuk DPR RI yang diragukan komitmen
BERITA TERKAIT
- Kecelakaan Maut di Ngaliyan Semarang, Truk Menimpa Mobil, 2 Orang Tewas
- KemenPAN RB Gelar Kompetisi WiNNER, Tantang Inovasi Bisnis Sosial dan Pelayanan Publik
- Ganjar Anggarkan Rp 437 M Untuk Kebut Perbaikan dan Pemeliharaan Jalan
- Sukarelawan Ganjar Latih Santri Milenial di Ponpes Al Istiqomah Budi Daya Ikan Nila
- Kelakar Jokowi soal Pilpres 2024 di Depan Orang-Orang Penting Singapura
- Dukung Sosialisasi Gerakan Empat Pilar untuk Persoalan Etika Kehidupan Berbangsa