Mbah Mijan: Tol Cipali Angker, Dulunya Pusat Kerajaan Jin

Mbah Mijan: Tol Cipali Angker, Dulunya Pusat Kerajaan Jin
Mbah Mijan. Foto: ist

Menariknya, di sekitar KM 90 terdapat sebuah batu keramat. Warga menyebutnya Batu Bleneng. Batu yang dikelilingi beberapa makam tersebut tak bisa dihancurkan atau dipindahkan. “Makanya Tol Cipali dibuat berbelok menghindari Batu Bleneng,” jelas Mbah Mijan.

Untuk mengurangi korban berjatuhan lagi, spiritualis ini menyarankan untuk segera melakukan ruwatan.  Hal itu ditujukan untuk membersihkan aura-aura negatif di Tol Cipali.
  
“Itu tradisi Jawa dan harus dilakukan, agar tidak banyak lagi jatuh korban. Minimal mengurangi korban lain,” pungkasnya. (adk/jpnn)


TOL Cikopo-Palimanan (Cipali) menjadi perhatian publik belakangan ini. Jalan yang diresmikan Presiden Joko Widodo pada 13 Juni lalu tersebut, sudah


Redaktur & Reporter : Tim Redaksi

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News