Megawati Akhirnya Berpisah dari Red Sparks, Ini Alasannya
Rabu, 09 April 2025 – 16:16 WIB

Megawati Hangestri Pertiwi saat berlaga bersama Red Sparks melawan Pink Spiders dalam ajang Liga Voli Korea. Foto: Dok. KOVO
Kemungkinan yang paling masuk akal saat ini yakni Megawati akan berkarier di Indonesia atau di kawasan Asia Tenggara.
Kiprah Megawati berikutnya seusai musim ini tampil moncer bersama Red Sparks layak ditunggu.
Tercatat pemain bertinggi badan 185 cm itu mencetak 1020 poin dari 40 laga yang dimainkan bersama tim asal Daejeon tersebut.
Megawati hampir membawa Red Sparks meraih gelar juara sebelum akhirnya harus mengakui keunggulan Incheon Heungkuk Life Pink Spiders dengan skor 2-3 (24-26, 24-26, 26-24, 25-23, 13-15).(naver/mcr16/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Masa depan Megawati Hangestri Pertiwi bersama Daejeon JungKwanJang Red Sparks akan berakhir musim ini.
Redaktur : Dedi Yondra
Reporter : Muhammad Naufal
BERITA TERKAIT
- Proliga 2025: Pelatih Gresik Buka Peluang Mainkan Megawati di Final Four Seri Solo
- Megawati Usulkan KAA Jilid II Bahas Kondisi Global dan Kemerdekaan Palestina
- Matahari Kembar
- Link Streaming Final Four Proliga 2025: Megawati Cs Siap Menghadapi Popsivo Polwan
- Proliga: Gresik Petrokimia Jumpa Popsivo Polwan, Megawati Hangestri Masih Tanda Tanya
- Hadirkan Megawati, Gresik Petrokimia Makin Optimistis Raih Target Juara Proliga 2025