Melbourne Seminggu Tanpa Penularan Virus Corona Dalam Foto
Jumat, 06 November 2020 – 14:42 WIB

Balon udara kembali terlihat di langit kota Melbourne hari Jumat (6/11) setelah tak pernah terlihat berbulan-bulan akibat lockdown COVID-19. (Koleksi: Kiff Saunders)

Hari Rabu, 4 November, Dewan Kota Melbourne mencatat ada 526.391 pejalan kaki yang melewati pusat kota Melbourne.
Di Bourke Street, yang dikenal dengan pusat pertokoan tercatat lebih dari 28 ribu pejalan kaki di hari itu, berdasarkan sensor yang ada di kawasan tersebut.
Jumlahnya masih sangat jauh dibandingkan dengan sebelum pandemi COVID-19.

Warga juga sudah mulai menikmati makan di restoran, kafe, atau minum di pub, meski kapasitasnya masih dibatasi.
Beberapa pemilik restoran mengatakan tempat mereka sudah penuh dipesan untuk beberapa pekan ke depan.

Melbourne, ibukota negara bagian Victoria pernah menjadi episentrum penularan virus corona di Australia
BERITA TERKAIT
- Partai Buruh Menang Pemilu Australia, Anthony Albanese Tetap Jadi PM
- Dunia Hari Ini: Israel Berlakukan Keadaan Darurat Akibat Kebakaran Hutan
- Dunia Hari Ini: Amerika Serikat Sepakat untuk Membangun Kembali Ukraina
- Dunia Hari Ini: Pakistan Tuding India Rencanakan Serangan Militer ke Negaranya
- Dunia Hari Ini: PM Terpilih Kanada Minta Waspadai Ancaman AS
- Dunia Hari Ini: Sebuah Mobil Tabrak Festival di Kanada, 11 Orang Tewas