Menaker Targetkan Bangun 1.000 Balai Latihan Kerja pada 2020

Menaker Targetkan Bangun 1.000 Balai Latihan Kerja pada 2020
Menaker Ida Fauziyah di acara ngopi bareng pejabat Kemnaker di Jakarta. Foto: dok humas Kemnaker
Menanggapi hal itu, Menko Perekonomian berharap agar upaya Kementerian Ketenagakerjaan ini dapat mendorong pengembangan program pelatihan vokasi di BLK Komunitas secara masif. 

“Melalui pelatihan yang sesuai dengan kebutuhan pasar kerja dan juga mendorong kewirausahaan sehingga pada akhirnya dapat menekan angka pengangguran dan memulihkan perekonomian,” tutupnya.(Mcr4/jpnn)

Yuk, Simak Juga Video ini!

Program yang ditujukan untuk meningkatkan kompetensi sumber daya manusia ini tadinya difokuskan ke lembaga keagamaan.


Redaktur & Reporter : Dicky Prastya

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News