Menang Tandang, PSG dan Arsenal Pastikan Tiket 16 Besar
Rabu, 02 November 2016 – 08:29 WIB

Thomas Meunier (dua kiri) menjadi penentu kemenangan PSG di markas Basel. Foto: AFP
Jonathan Cafu dan Claudiu Keseru mengantar empunya stadion unggul di menit 12 dan 15. Arsenal bangkit dan menang lewat gol Granit Xhaka (20), Olivier Giroud (42) dan Mesut Oezil (88). (epr/adk/jpg/jpnn)
BASEL - Tiket 16 Besar dari Grup A Liga Champions sudah dipastikan menjadi milik Paris Saint-Germain dan Arsenal. Kepastian tersebut datang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Miroslaw Aleksandra Raih Medali Emas Piala Dunia Panjat Tebing 2025 di Bali
- 2 Pembalap Muda Indonesia Siap Taklukan JuniorGP Portugal
- Hasil Semifinal Sudirman Cup 2025: China Mengerikan, Jepang Hancur
- Sudirman Cup 2025: Susunan Pemain Indonesia vs Korea, Garuda Buat Perubahan
- Semifinal Liga Champions: Havertz & Jorginho Berpeluang Memperkuat Arsenal Hadapi PSG
- Kevin De Bruyne Cetak Gol, Manchester City Menang atas Wolverhampton