Mendag Cek Harga Minyak Goreng di Pasar Kebayoran Lama, Hasilnya Mengejutkan!
Rabu, 09 Maret 2022 – 13:55 WIB

Menteri Perdagangan, Muhammad Lutfi mengecek harga minyak goreng di Pasar Kebayoran Lama, Jakarta Selatan. Foto: Wenti Ayu/JPNN
Kemendag telah menetapkan HET, yakni Rp 11.500 per liter untuk minyak goreng curah, Rp 13.500 per liter untuk minyak goreng kemasan sederhana, dan Rp 14 ribu per liter untuk minyak goreng kemasan premium.
"Secara prinsip minyak goreng yang beredar ada, minyak goreng yang saat ini sudah dikategorikan minyak goreng murah, tapi ada yang mempermainkan," ungkap Mendag.(mcr28/jpnn)
Kelangkaaan minyak goreng masih menjadi perbincangan masyarakat hingga saat ini.
Redaktur : Elvi Robia
Reporter : Wenti Ayu
BERITA TERKAIT
- Awal 2025 Bank Mandiri Tumbuh Sehat dan Berkelanjutan
- Safrizal ZA Sebut Rumah Layak Hunian Tingkatkan IPM dan Menggerakkan Ekonomi
- Pendiri CSIS Sebut Pemerintahan Prabowo Perlu Dinilai Berdasarkan Pencapaian Nyata
- Laba Meningkat Tajam, Strategi Bank Neo Commerce Berhasil
- Herman Deru Siapkan Bantuan Rp 50 Miliar untuk Pemerataan Pembangunan di Musi Rawas
- Tokoh Buruh Daerah Pilih Rayakan May Day 2025 Secara Damai