Menjelang Putaran Kedua Liga 2 PSMS Coret Lima Pemain
Sabtu, 28 Oktober 2023 – 18:54 WIB

Pelatih PSMS Medan Miftahudin Mukson (ANTARA/Juraidi)
"Kami ganti suasana. Kenapa segera diumumkan, biar mereka dapat klub baru daripada menunggu terlalu lama. Hal ini biasa di dalam sepak bola, evaluasi merupakan bagian yang wajar dalam tim," ungkapnya. (antara/jpnn)
Pelatih PSMS Medan Miftahudin Mukson menyebutkan keluar masuknya pemain di tim sepak bola merupakan hal yang wajar dan merupakan konsekuensi dari evaluasi.
Redaktur & Reporter : Rah Mahatma Sakti
BERITA TERKAIT
- Dituduh Menunggak Gaji Pemain Ratusan Juta, Manajemen PSKC Bilang Begini
- Bhayangkara FC Langsung Mencanangkan Target Tinggi di Liga 1 Musim Depan
- Boaz Solossa Juru Selamat, Persipura Bertahan di Liga 2, Persibo Turun Kasta
- Gol Roken 'Roket' Tampubolon Bawa PSIM Unggul 2-1 atas Bhayangkara FC
- PSIM vs Bhayangkara FC 2-1, Laskar Mataram Juara Liga 2 2024/2025
- Ini 3 Tim Liga 2 yang Promosi ke Liga 1 Musim Depan, Siapa Bakal Degradasi?