Minum Teh Jahe Campur Lemon, Khasiatnya Bikin Anda Tercengang

Minum Teh Jahe Campur Lemon, Khasiatnya Bikin Anda Tercengang
Jahe. Foto : Ricardo/JPNN.com

Minum teh jahe lemon memberi banyak manfaat kesehatan, seperti menyembuhkan mual, gangguan pencernaan, dan flu biasa.

Teh lemon dan jahe mengandung khasiat yang bisa membantu membangun daya tahan terhadap efek polusi udara sehingga menyehatkan paru-paru.

Berikut cara membuat ramuan herbal jahe campur lemon, seperti dilansir laman Genpi.co.

Bahan:

- 300 ml air.

- 3 sendok makan air perasan lemon.

- 12 cm jahe.

Caranya:

Ada beberapa manfaat rutin minum air jahe campur lemon dan salah satunya adalah membantu membakar lemak perut.

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News