Mobil Pelat Merah Tak Dilayani SPBU
Sabtu, 02 Februari 2013 – 13:25 WIB

Mobil Pelat Merah Tak Dilayani SPBU
Hal senada juga dikatakan oleh Baena, Operator BBM di SPBU Pal 5 Kota Jambi. “Mungkin mereka sudah mengetahui kalau hari ini kendaraan pertambangan, perkebunan dan pelat merah dilarang mengisi BBM bersubsidi, sehingga banyak kendaraan pelat merah mengisi BBM non subsidi (Pertamax), “ kata Baena. “Jika nanti ada pelat merah yang mau mengisi BBM bersubsidi, kami akan menganjurkan untuk mengisi BBM non subsidi, “ sebutnya.
Baca Juga:
Operator SPBU Nusa Indah 2 Jalan Pattimura, Any juga mengatakan hal yang sama. Menurutnya, tidak ada pelat merah yang mengisi BBM bersubsidi. “Rata-rata kendaraan pelat merah yang datang kesini umumnya mengisi BBM non subsidi, ‘’ kata Any.
Any menyebutkan untuk kendaraan batubara tidak dilayani, sedangkan pelat merah sudah mengisi BBM non subsidi pertamax.“Mungkin yang pelat merah sudah mengetahui kalau sekarang sudah tidak di bolehkan lagi mengisi BBM bersusidi, sehingga mereka dengan sendirinya mengisi BBM non subsidi pertamax, “ pungkasnya.
Terpisah, Wagub Jambi Fachrori Umar mengatakan, bagi pejabat yang menggunakan mobdin dan ketahuan masih menggunakan BBM bersubsidi, maka dia berjanji akan memberikan sanksi tegas. Hal ini disampaikannya, usai melakukan penempelan stiker BBM non subsidi untuk kendaraan dinas di lapangan kantor gubernur.
JAMBI-Kendaraan pelat merah dan kendaraan pertambangan yang hendak mengisi BBM bersubsidi di beberapa SPBU di Kota Jambi per 1 Februari tak lagi
BERITA TERKAIT
- Kronologi Mobil Nissan Tabrakan Beruntun di Bandung, Pelajar Tewas setelah Terseret 80 Meter
- Bea Cukai-Tim Gabungan Gagalkan Penyelundupan 127 Kg Sabu-Sabu di Aceh
- Perahu Terbalik Diterjang Ombak Besar, Satu Nelayan Pesisir Barat Hilang
- Bus ALS Kecelakaan, 12 Penumpang Meninggal Dunia
- Bawa Dokumen Penting, Wali Kota Pekanbaru Agung Nugroho Temui AHY
- Launching Penanaman Jagung Pipil, AKBP Fahrian: Kami Ingin Berhasil Sampai Panen