Moeldoko Mengapresiasi Kerja Cepat Erick Thohir
Selasa, 22 Juni 2021 – 07:46 WIB

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko. ANTARA/HO-KSP/aa.
Untuk Provinsi Kalimantan Barat, Ivermectin dibagikan di Pontianak, Singkawang, Kabupaten Sambas, Kabupaten Bengkayang, Kabupaten Landak, dan Kabupaten Sintang.
Moeldoko menyampaikan terima kasih kepada menteri BUMN, bupati Kudus, dan semua kepala daerah atas kepercayaan menggunakan Ivermectin sebagai obat terapi penyembuhan Covid-19.
"Kami berharap masyarakat bisa segera tertolong dan keluar dari pandemi ini melalui obat murah yang tersedia," ujar dia. (antara/jpnn)
Moeldoko mengapresiasi kerja cepat Erick Thohir mengawal izin Ivermectin yang merupakan obat terapi Covid-19. Izin itu dikeluarkan BPOM.
Redaktur & Reporter : Boy
BERITA TERKAIT
- Wasekjen Hanura Kritik Pertemuan Erick Thohir dengan KPK dan Kejagung Soal UU BUMN
- Kucing Timah
- Ole Romeny Kembali Jadi Starter di Oxford United, Erick Thohir Mengaku Senang
- Ketum PSSI Bicara soal Liga 1, Match Fixing, & Semen Padang
- 389 Tim Siap Berpartisipasi di BALI 7s 2025 Presented By Bank Mandiri
- Erick Thohir akan Mempercepat Perekrutan Direktur Teknik PSSI