Motor Dicuri, Babe Cabita Bikin Sayembara Menarik Berhadiah Rp 15 Juta
Selasa, 14 Juni 2022 – 03:33 WIB

Babe Cabita. Foto: Instagram/babecabiita
Babe juga mengatakan tidak peduli jika motornya sudah dijual ke pihak ketiga, dia hanya ingin siapa nama penjualnya bukan memperkarakan si pembeli.
“Jadi kalaupun kau udah terlanjur beli motor bodongnya, kasih tahu saja yang jual siapa. Lumayan kan dapat bonus Rp 15 juta, sikat, hubungi 087868243728,” papar Babe Cabita.(chi/jpnn)
Babe Cabita mengatakan harga motornya yang hilang tak sebanding dengan uang yang akan dia beri, yakni Rp 15 juta.
Redaktur & Reporter : Yessy Artada
BERITA TERKAIT
- Mahasiswa Asal Inhu Tewas Kecelakaan Tunggal di Pekanbaru, Motor Hilang
- Motor Bu Guru Korban Begal di Bangkalan Sudah Kembali, Ada yang Terharu
- KPK Datangi Rumah Ridwan Kamil Lagi, Aset Ini Disita
- Angkutan Lebaran 2025, KAI Logistik Angkut Ribuan Motor & Hewan Peliharaan
- H+8 Lebaran, KAI Logistik: Pengiriman Sepeda Motor Meningkat
- Pelaku Curanmor di Bandung Ditangkap, Modus Pelaku Saat Beraksi Lumayan Unik