MPR RI: Pemahaman Masyarakat yang Keliru Tentang Vaksin Covid-19 Harus Diluruskan
Jumat, 16 Oktober 2020 – 17:33 WIB

Wakil Ketua MPR RI Lestari Moerdijat. Foto: Humas MPR RI
Menurut Rerie, publik harus diberikan pemahaman bahwa vaksin akan lebih ampuh untuk mencegah penularan bila dibarengi dengan mematuhi protokol kesehatan, yakni memakai masker, mencuci tangan dengan sabun, dan menjaga jarak.
"Perlu kerja sama semua pihak untuk menyadarkan masyarakat agar tidak terlena oleh berbagai informasi mengenai penemuan vaksin, termasuk vaksin Merah Putih yang dikembangkan di Indonesia," ujarnya.
Menurut Rerie, penemuan vaksin itu penting, namun akan jauh lebih ampuh menekan virus korona bila dibarengi dengan tetap disiplin mematuhi protokol kesehatan.(jpnn)
Yuk, Simak Juga Video ini!
Menurut Lestari, vaksin bukanlah obat pembunuh virus korona, melainkan berfungsi untuk meningkatkan antibodi manusia agar tidak tertular Covid-19.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waka MPR Eddy Soeparno Optimistis MBG hingga Kopdes Merah Putih Bikin Ekonomi Tumbuh
- HNW Dukung Rencana Prabowo Ingin Biaya Haji Indonesia Lebih Murah Dari Malaysia
- Waka MPR Lestari Moerdijat Ungkap Perlunya Identifikasi Masalah Perempuan dengan Tepat
- Al Hidayat Samsu MPR Sebut Rakyat Butuh Perlindungan Nyata di Tengah Gejolak Tarif AS
- Dukung MUI Tolak Vasektomi Syarat Terima Bansos, HNW Minta Dedi Mulyadi Akhiri Kegaduhan
- Stok Beras Melonjak, Waka MPR: Komitmen Presiden Prabowo Langsung Dibuktikan