MUI Minta 5 Tayangan Ramadan Dihentikan, Ini Alasannya

MUI Minta 5 Tayangan Ramadan Dihentikan, Ini Alasannya
Pesbukers Ramadan. Foto: ANTV

BACA JUGA: Raffi Ahmad Benarkan Tak Lagi Ikut Pesbukers, Ini Alasannya

"Program berlabel Ramadan (atau istilah lain terkait Ramadhan), masih banyak ditemukan yang isinya, gaya pembawaannya, dan pilihan waktu tampilannya, tidak sejalan dengan spirit Ramadhan," kata MUI dalam siaran pers tersebut.

"Terutama banyak terjadi pada program komedi, tayangan live, atau program konser musik, dan sinetron."(mg7/jpnn)


Majelis Ulama Indoensia (MUI) meminta tayangan Pesbukers Ramadan, Sahurnya Pesbukers, Ramadan di Rumah Uya, Brownis Sahur dan Ngabuburit Happy dihentikan.


Redaktur & Reporter : Djainab Natalia Saroh

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News