Naik 47 Persen, Ebitda Lippo Karawaci Mencapai Rp 1,9 Triliun

Naik 47 Persen, Ebitda Lippo Karawaci Mencapai Rp 1,9 Triliun
Lippo Karawaci. Ilustrasi Foto: lippokarawaci.co.id

Dia menambahkan, seluruh unit yang ditawarkan pada peluncuran habis dalam kurun beberapa jam.

“Di lini recurring revenue, Siloam menunjukkan pertumbuhan ebitda kuat yang didukung perbaikan margin berkat bantuan dokter dan perawat yang berada di garda terdepan dalam mengatasi covid-19,” ujar John.

Dia tidak memungkiri bisnis recurring revenue yang lain mengalami dampak buruk akibat dari pandemi covid-19.

“Namun, kami sudah mulai bisa melihat pemulihan bisnis serta kehidupan yang mendekati normal,” ujar John. (jos/jpnn)

PT Lippo Karawaci Tbk membukukan earning before interest, taxes, depreciation, and amortization (ebitda) sebesar Rp 1,90 triliun pada 2020.


Redaktur & Reporter : Ragil

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News